Setiap komputer pasti mempunyai timing booting dan shutdown yang berbeda-neda, namun ada beberapa komputer yang memerlukan waktu yang lama untuk melakukan booting dan shutdown, jika komputer kamu mengalami waktu booting dan shutdown yang lumayan lama ikuti lah langkah-langkah berikut untuk mengurangi waktu booting dan shutdown komputer anda.
- Buka regedit dengan cara menekan tombol windows+R kemudian ketik regedit
Klik HKEY_LOCAL_MACHINE>>SOFTWARE>>Microsoft>>Dfrg\BootOptimizeFunction,
Ubah menjadi Enable dan string value menjadi “Y”. - Atur BIOS untuk mempercepat start up.
Masuk ke BIOS dengan menekan tombol delete, F1 atau F10 di keyboard selama proses start up. - Quick Power On Self Test (POST)
Jika kita pilih ini maka system akan berjalan lebih lama, dibadingkan dengan keadaan normal. - Boot Up Floppy Seek
Disable pilihan ini, karen jika enable komputer akan mencari drive floppy terlebih dahulu baru melakukan booting. - Delay
Rubah delay menjadi off, jika terjadi masalah saat booting maka kembalikan menjadi mode on. - Bersihkan registry yang tak digunakan dengan menggunakan ccleaner kamu bisa mendownloadnya disini
- Untuk mempercepat Shutdown yang harus dilakukan adalah mengatur komputer shutdown tanpa menghapus paging file.
Paging file digunakan untuk menyimpan temporary files dan data. Namuni saat komputer di shutdown , semua informasi tentang file tersebut masih tertinggal, sehingga waktu shutdownpun akan menjadi lebih lambat. Aagar waktu shutdown bisa lebih cepat, kita harus mengatur agar komputer tidak menghapus paging file sehingga waktu shutdownpun bisa lebih cepat.
Untuk mengatur nya masuk ke REGEDIT kemudian HKEY_LOCAL_MACHINE>>SYSTEM>>CurrentControlSet>>Control>>Session Manager>>Memory Management.
Ubah angka dari ClearPageFileAtShutdown menjadi 0. Kemudian restart komputer.
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan anda berkomentar disini , Jika kalian ingin request bisa berkomentar di artikel ini atau melalui contak me yang ada di Baris Menu di atas.
Terimakasih ...